Manjemen Partai Politik
Manjemen Partai Politik Merupakan proses perencanaan, pengorganisasian, dan pengawasan, serta kegiatan- kegiatan untuk mencapai berbagai tujuan individu, organisasi, dan masyarakat. Membangun sebuah partai berarti membangun sebuah organisasi politik, dalam politik tujuanya adalah kekuasaan. Adapun langkah-langkah manajemen partai menurut kami sebagai berikut 1) Perencanaan, Kegiatan perencanaan meliputi konsoloidasi dengan tokoh-tokoh. Merumuskan visi dan misi partai.2) Pengorganisasian, …